Selamat Hari Raya Nyepi 2025!

Keluarga besar Yayasan Gastroenterologi Indonesia (YGI) mengucapkan Selamat Hari Raya Nyepi 2025 (Tahun Baru Saka 1947).

Tema “Manasewa, Madawasewa Mewujudkan Indonesia Emas 2045” bermakna sebagai ajakan agar kita menciptakan harmoni dan moderasi beragama di era teknologi. Mari kita menghargai sesama umat beragama, memanfaatkan teknologi bijaksana, dan menciptakan harmoni spiritual untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045.

Semoga kita semua diberkahi dengan ketenangan dan kedamaian jiwa maupun raga.

Salam saluran cerna sehat!

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*