IKUT YUK: Pasang Twibbon dan Instagram Live bersama Dokter Spesialis Penyakit Dalam

#IBDDayYGI2024

19 Mei nanti diperingati sebagai hari penyakit radang usus (IBD) sedunia atau World IBD Day.

Penyakit radang usus/ inflammatory bowel disease (IBD) adalah peradangan kronis pada saluran cerna yang ditandai dengan adanya iritasi hingga luka. YGI mengajak semua orang! Ayo tunjukan kepedulianmu untuk pejuang IBD dengan cara:

  1. Share Postingan tentang IBD
  2. Upload twibbonmu di feed atau instagram pada Minggu, 19 Mei 2024 dan tandai @ygi.or.id atau kirimkan twibbonmu melalui DM instagram @ygi.or.id
  3. Ikuti Instagram Live pada hari Jumat, 17 Mei 2024 bersama Dokter Spesialis Penyakit Dalam (Dapatkan reward pulsa bagi 5 orang yang beruntung)

Yuk tunjukkan kepedulian dan bantu tingkatkan kesadaran orang sekitarmu

 ✨Upload fotomu yang menggunakan pakaian warna ungu dengan twibbon

Twibbon bisa diakses di: https://twb.nz/ibddayygi2024

✨Upload twibbonmu di feed atau instagram pada Minggu, 19 Mei 2024 dan tandai @ygi.or.id atau kirimkan twibbonmu melalui DM instagram @ygi.or.id


✨Yuk simak Instagram Live dengan topik “Apa Perbedaan IBD dan IBS?

• Hari Jumat, 17 Mei 2024
• Jam 13.00 WIB bersama dr. Virly dan dr. Camelia
• Instagram Live: @ygi.or.id

Kirimkan pertanyaanmu saat IG Live nanti untuk dibahas!

Yuk ikut semua acaranya! Share ke sekitar dan media sosialmu!

Informasi lengkap rangkaian acara IBD Day 2024 di Instagram @ygi.or.id dan https://linktr.ee/ygi.or.id

✨Simpan dan chat nomor resmi YGI untuk mendapatkan informasi kegiatan, artikel dan video YGI

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*